Setiap perusahaan
entah itu perusahaan yang menghasilkan barang ataupun jasa pasti memiliki
tujuan untuk memperoleh laba. Agar tujuan ini dapat diketahui dan dicapai, maka
suatu perusahaan membutuhkan data-data pembukuan keuangan secara lengkap agar
dapat menentukan harga secara tepat dan memiliki bukti-bukti transaksi
jual-beli yang akurat. Beberapa jenis bukti transaksi utama yang biasanya
digunakan oleh perusahaan ataupun pemilik sebuah usaha/dagang adalah Faktur,
Nota / Bon, & Kwitansi.
Faktur adalah perhitungan penjualan dengan perhitungan pembayaran kemudian. Biasanya pembuatan faktur dilakukan rangkap 3. Salinan pertama berwarna putih dan diserahkan kepada pembeli. Salinan kedua disimpan penjual setelah ditandatangani pembeli dan akan dijadikan lampiran saat penagihan dikemudian hari. Sedangkan salinan ketiga disimpan di dalam buku faktur. Pada faktur biasanya terdapat rincian catatan daftar barang, harga, jumlah total yang harus dibayarkan pembeli, syarat pembayaran ataupun syarat penyerahan barang (jika ada, tergantung kebijakan tiap-tiap penjual), serta biaya lainnya.
Sedangkan, Kwitansi adalah bukti penerimaan sejumlah uang yang ditandatangani oleh penerima uang dan diserahkan kepada yang membayar sejumlah uang tersebut.
Lalu, Nota adalah bukti atas pembelian sejumlah barang secara tunai. Nota dibuat oleh penjual dan diberikan kepada pembeli. Biasanya nota dibuat rangkap 2, satu lembar untuk pembeli dan lembar kedua untuk penjual.
DESIGN GRATIS... BISA KIRIM PAKAI GOJEK TINGGAL DUDUK MANIS DIRUMAH ...
Contoh Faktur 1/2 Folio :
Contoh Kwitansi 1/2 Folio :
Contoh Surat Jalan 1/2 Folio :
Faktur adalah perhitungan penjualan dengan perhitungan pembayaran kemudian. Biasanya pembuatan faktur dilakukan rangkap 3. Salinan pertama berwarna putih dan diserahkan kepada pembeli. Salinan kedua disimpan penjual setelah ditandatangani pembeli dan akan dijadikan lampiran saat penagihan dikemudian hari. Sedangkan salinan ketiga disimpan di dalam buku faktur. Pada faktur biasanya terdapat rincian catatan daftar barang, harga, jumlah total yang harus dibayarkan pembeli, syarat pembayaran ataupun syarat penyerahan barang (jika ada, tergantung kebijakan tiap-tiap penjual), serta biaya lainnya.
Sedangkan, Kwitansi adalah bukti penerimaan sejumlah uang yang ditandatangani oleh penerima uang dan diserahkan kepada yang membayar sejumlah uang tersebut.
Lalu, Nota adalah bukti atas pembelian sejumlah barang secara tunai. Nota dibuat oleh penjual dan diberikan kepada pembeli. Biasanya nota dibuat rangkap 2, satu lembar untuk pembeli dan lembar kedua untuk penjual.
HARGA CETAK NOTA BON / KWITANSI / FAKTUR
/ SURAT JALAN PERCETAKAN TANGSEL ADALAH
:
Bahan NCR Rangkap 2 (dua) Cetak Tinta 1 warna
1.
Uk.1/2 Folio Min. 40 Buku = Rp. 9.500,- per buku
2.
Uk.1/3 Folio Min. 60 Buku = Rp. 6.500,- per buku
3.
Uk.1/4 Folio Min. 80 Buku = Rp. 5.000,- per buku
Bahan NCR Rangkap 2 (dua) Cetak Tinta 2 warna
1.
Uk.1/2 Folio Min. 40 Buku = Rp. 11.750,- per buku
2.
Uk.1/3 Folio Min. 60 Buku = Rp. 8.000,- per buku
3.
Uk.1/4 Folio Min. 80 Buku = Rp. 6.000,- per buku
DESIGN GRATIS... BISA KIRIM PAKAI GOJEK TINGGAL DUDUK MANIS DIRUMAH ...
- Harga Nomorator
:
1.
Uk.1/2 Folio (40 Buku) = Rp. 70.000,-
2.
Uk.1/3 Folio (60 Buku) = Rp. 90.000,-
3.
Uk.1/4 Folio (80 Buku) = Rp.
120.000,-
- Harga Cacah (80 buku) =
Rp. 80.000,-
Order dan Design
Jl. Siliwangi Komp. Pondok Benda
Indah RT. 03/15
Pondok Benda – Pamulang – Tangerang
Selatan
Telp. /WA. 087763211222
Email : teguhtqw@gmail.com
Contoh Faktur 1/2 Folio :
Contoh Kwitansi 1/2 Folio :
Contoh Surat Jalan 1/2 Folio :
No comments:
Post a Comment